KONFIGURASI PROXY PADA DEBIAN 7
Proxy server adalah sebuah server atau program komputer yang berperan
sebagai penghubung antara suatu komputer dengan jaringan internet.
BERIKUT KONFIGURASINYA..
Buka dulu squidnya dengan #nano /etc/squid/squid.conf
Tambahkan script berikut dibawah
acl CONNECT method CONNECT
acl jaringan src 192.168.20.16/29
acl situs dstdomain –i
“/etc/squid/situs”
http_access deny situs
http_access allow jaringan
Tambahkan transparent dibelakang http_port 3128
Tambahkan tanda (#) didepan http_access
deny all
Ubah webmaster dengan nama kita
cache_mgr sonia@sekolah.sch.id
#nano /etc/squid/situs
Isikan nama situs yang akan diblokir
.detik.com
#nano /etc/rc.local
Tambahkan script berikut diatas ‘exit’
iptables –t nat –A PREROUTING –s 192.168.20.16/29 –p
tcp --port 80 –j REDIRECT --to-ports 3128
iptables –t nat –A POSTROUTING –o eth0 –j MASQUERADE
#service squid restart
#service networking restart
Terimakasih sudah membaca, semoga bermanfaat :)
Tidak ada komentar: